selamat datang

salam sehat ala sholawat shifak

Friday, July 16, 2010

MAKALAH NUTRISI PADA IBU DENGAN HIPERTENSI



MAKALAH NUTRISI PADA IBU DENGAN HIPERTENSI

Disusun untuk memenuhi Penugasan Keperawatan maternitas Sebagai Sarat Mengikuti Ujian

Mata Kuliah Keperawatan maternitas

Dosen Pengampu : SRI REJEKI,M.Kep

Disusun Oleh :

BENNY INDRAJAYA

G0A008022

PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN

FAKULTAS ILMU KEPERAWATAN DAN KESEHATAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SEMARANG

2010





KATA PENGANTAR

Puji syukur atas kehadiran allah SWT,atas limpahan rahmat dan hidayahnya,sehingga penuls dapat menyelesekan pembuatan makalah dengan judul “nutrisi pada ibu dengan hipertensi”guna memenuhi penugasan sebagai syarat mengikuti ujian KEPERAWATAN MATERNITAS.

Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan makalah masih memiliki banyak kekurangan.oleh karena itu kritik dan saran yang bersifat membangun dari dosen pengampu sangat diharapkan demi sebagai penyempurna penulisan berikutnya.

Ahirna penulis berharap makalah ini dapat berguna bagi kita semua.

Semarang,16 juli 2010

PENULIS


DAFTAR ISI

  1. KATAPENGANTAR..................................................................................................1
  2. DAFTAR ISI......................................................................................................................2
  3. BAB I : PENDAHULUAN .........................................................................................3
    1. TUJUAN......................................................................................................3
    2. METODE.....................................................................................................3
    3. SISTEMATIKA..............................................................................................4
  1. BAB II : PEMBAHASAN............................................................................................5

a. DEFINISI......................................................................................................5

b. DIIT YANG DITERAPKAN.....................................................................................5

  1. BAB III : PENITUP..............................................................................................................6

KESIMPULAN....................................................................................................................6






BAB I

A. PENDAHULUAN

LATARBELAKANG

Status gizi adalah ukuran keberhasilan dalam pemenuhan nutrisi untuk anak yang diindikasikan oleh berat badan dan tinggi badan anak.

Status gizi juga didefinisikan sebagai status kesehatan yang dihasilkan oleh keseimbangan antara kebutuhan dan masukan nutrient. Penelitian status gizi merupakan pengukuran yang didasarkan pada data antropometri serta biokimia dan riwayat diit (Beck. 2000 : 1).

Manfaat Nutrisi

Zat makanan sangat penting bagi ibu hamil karena berfungsi untuk perkembangan dan pertumbuhan janin. Oleh karena itu, kebutuhan akan zat makanan harus selalu terpenuhi di dalam tubuh ibu hamil karena janin memerlukan gizi untuk perkembangannya.

Menurut Dr. Tina Wardhani Wisesa, kehamilan sangatlah memiliki arti yang sangat penting bagi kehidupan perempuan karena dapat mempengaruhi kondisi fisiologis dan kejiwaan. Dijelaskan, dalam masa ini akan terjadi penurunan nafsu makan akibat faktor fisik maupun psikis sering muncul diawal kehamilan. Untuk mengatasi hal tersebut, sebaiknya ibu hamil makan dalam jumlah kecil tetapi sering.

Sehingga pemenuhan nutrisi saat ibu sedang hamil sangatlah penting,untuk pertumbuhan janin dan kesehatan ibu.tentunya disesuaikan dengan keadaan ibu,sehigga nutrisi yang diberikan mencukupi kebutuhan.pada pemenuhan nutrisi bu dengan hipertensi juga harus diperhatikan diit hipertensi ibu agar anak terpenuhi nutrisinya dan ibu juga tidakterganggudiit hipertensinya.

B. TUJUAN
tujan penulisan makalah ini meliputi :

a. penulis dapat memenuhi penugasan kuliah keperawatan maternitas,sebagai syarat mengikuti ujian.

b. Penulis mengetahui tentang konsep nutrisi ibu hipertensi

C. MEODE PENULISAN

dalam penulisan makalah ini penulis melakukan sercheng internet.dalam metode ini penulis mencari artikel-artikel,berita-beita di internet yang ber kaitan denganpenulisan makalah ini.

D. SISTEMATIKA PENULISAN


BAB I
: LATARBELAKANG,TUJUAN,SISTEMATIKA PENULISAN
BAB II
:PEMBAHASAN
BAB III
: PENUTUP






BAB II

KONSEP DASAR

A. DEFINISI

Nutrisi adalah substansi organik yang dibutuhkan organisme untuk fungsi normal dari sistem tubuh, pertumbuhan, pemeliharaan kesehatan. Nutrisi didapatkan dari makanan dan cairan yang selanjutnya diasimilasi oleh tubuh.setatus gisi ibu saat hamil juga mempengaruhi hiper tensi anak saat dewasa

Kebutuhan gizi ibu hamil dengan hipertensi pada prinsipnya sama seperti ibu hamil lainnya. Hanya saja harus pantang garam. Antara lain, makanan hasil laut, ikan asin, telur asin, mentega, dan daging harus dibatasi. Begitu juga makanan yang mengandung natrium tinggi, seperti makanan dalam kemasan karena mengandung zat pewarna, aroma, rasa, dan pengawet. Sayur dan buah yang perlu dihindari adalah bayam dan kangkung (sayuran berwarna hijau pekat), durian dan nangka. Sayur dan buah yang disarankan adalah mentimun, wortel, buncis, semangka, melon, pepaya, dan jeruk.

  1. DIIT

Ciri dari diit hipertensi pada ibu hamil adalah rendah garam.tujuan dari diit rendah garam adalah.

  • Mencapai dan mempertahankan setatus gisi
  • Mencapai dan memenuhi tekanan darah normal
  • Mencegah retensi garam dan air
  • Menjaga agar penambahan berat badan tidak melebihi normal
  • Menjaga keseimbangan nitrogen
  • Mencegah komplikasi

Syarat dari pemberian diet:

Energi dan semua zat gizi cukup, dalam keadaan berat makanan diberikan secara berangsur sesuai dengan kemampuan pasien menerima makanan . Penambahan energi tidak melebihi 300 kkal dari makanan atau diet sebelum hamil.

Garam diberikan rendah sesuai dengan berat/ringannya retensi garam atau air. Penambahan berat badan diusahakan dibawah 3 kg / bulan atau dibawah 1 kg / minggu.Protein tinggi ( 1 ½ - 2 Kg BB ),Lemak sedang berupa lemak tidak jenuh tunggal dan lemak tidak jenuh ganda. Vitamin cukup, Vit C dan B6 diberikan sedikit lebih banyak. Mineral cukup terutama kalsium dan kalium. Bentuk makanan disesuaikan dengan kemampuan makan pasien. Cairan diberikan 2500 ml sehari pada saat ologuria, cairan dibatasi dan disesuaikan dengan cairan yang dibutuhkan tubuh.







BAB III

PENUTUP

SIMPULSN

Jdi dalam pemenuhan nutrisi ibu hipertensi adalah dengan berprinsip menggunakan rendah garam.menjaga agar tidak terjadi kenaikan berat badan yan melebihi normal da menjaga agar tidak terjadi komplikasi lanjutan.

No comments:

Post a Comment

trimakasih atas kritik dan sarannnya....